Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh percakapan melalui telepon (Telephone conversation), Pengalihan Panggilan (Call Forwarding)

The Example of Telephone Conversation
Telephone Conversation
1. CALL FORWARDING CONVERSATION, Contoh percakapan yang dilakukan melalui telepon dengan tujuan penerusan panggilan (Call Forwarding) kepada tamu yang sedang menginap di Hotel. Dalam percakapan ini melibatkan tiga (3) orang yaitu Penelpon dari luar (Ext Guest), Telephone Operator (T.O), dan tamu yang ada di kamar di hotel (Int Guest). Nah berikut ini adalah bentuk percakapannya.

KRIIIING.... KRIIIIIIIING..... KRIIIIINNNNGGG, The telephone is ringging for three times, and answered by telephone operator clerk.


T.O : Good moorning, skawibha hotel, agung speaking, may i help you?
Ext Guest : Good morning, I want to call my friend who stayed at your hotel.
TO: yes of course, may I know who your friend's name?
Ext Guest: Yes, my friend's name is Mr. Joko.
T.O: Do you know, how the room number?
Ext Guest: He stayed in room number 101.
T.O: May I know who is your name? and where do you come from?
Ext Guest: Of course, my name is Robert, I am from Canada.
T.O. Well, wait a minute, I will connect the call to Mr. Joko.
Ext Guest: Yes please.
(Officer telephone operator contacted Mr. Joko) Kriiing ... krrriiiing ...... kriiinnnnggggg (Mr. Joko answer the telephone)
Int Guest: Hello, good morning, Joko here, who's calling?
TO: Good morning, i'm a telephone operator, your friend, he is Robert from Canada wanted to call you, are you willing to talk to him?
Int Guest: Yes, of course. please connect with him.
TO: Well Mr. Joko, I will connect your call right now.
Int Guest: Okay, thank you.
TO: Hallo Mr. Robert, your call has been connected with Mr. Joko. Thank you.

TERJEMAHAN
T.O : Selamat pagi, Skawibha Hotel, Agung berbicara, ada yang bisa saya bantu?
Ext Guest : saya ingin menelpon teman saya yang menginap di hotel anda.
T.O : ya tentu, bolehkah saya tahu siapa nama teman anda?
Ext Guest : Ya, nama teman saya adalah bapak joko.
T.O : Apakah anda tahu, berapa nomor kamarnya?
Ext Guest : Dia tinggal di kamar nomor 101.
T.O : Bolehkah saya tahu siapa nama anda? dan darimana anda berasal?
Ext Guest : Tentu saja, nama saya Robert, saya dari Kanada.
T.O. Baik, tunggu sebentar, saya akan menyambungkan panggilan kepada bapak Joko.
Ext Guest : Ya silahkan.


(Petugas telepon Operator menghubungi bapak Joko) Kriiing... krrriiiing...... kriiinnnnggggg (bapak joko menjawab telepon)
Int Guest : Hello, selamat pagi, Joko disini, siapa yang menelpon?
T.O : Selamat pagi, saya petugas telepon, teman anda, dia bernama Robert dari Kanada ingin menelpon anda, apakah anda bersedia berbicara dengannya?
Int Guest : Ya, tentu saja. tolonglah disambungkan dengannya.
T.O : Baik bapak Joko, saya akan menyambungkan panggilan anda sekarang.
Int Guest : Oke, terima kasih.
T.O : Hallo Bapak Robert, Panggilan anda sudah tersambung dengan bapak Joko. Terima kasih.
Nah demikianlah contoh percakapan melalui telepon (Telephone conversation), Pengalihan Panggilan (Call Forwarding), semoga dapat membantu tugas kamu.

4 komentar untuk "Contoh percakapan melalui telepon (Telephone conversation), Pengalihan Panggilan (Call Forwarding)"